Pelatihan Pemanfaatan Kulit Bawang Merah Sebagai Keripik Untuk Menambah Nilai Ekonomi Masyarakat Keluruhan Air Kuti Kecamatan Lubuk Linggau I

Authors

  • Reny Dwi Riastuti Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP PGRI Lubuk Linggau
  • Nopa Nopiyanti Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP PGRI Lubuk Linggau
  • yulfi yulfi Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, STKIP PGRI Lubuk Linggau
  • Yuli Febrianti Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP PGRI Lubuk Linggau

DOI:

https://doi.org/10.46772/jamu.v1i02.353

Abstract

Di dalam kulit bawang merah terdapat berbagai senyawa kimia yang sangat bermanfaat bagi tubuh manusia, diantaranya flavanoid, tanin, saponin, dan glikosida. Setiap senyawa tersebut memiliki manfaat yang berbeda, seperti Flavonoid yang dapat menghasilkan aktivitas antioksidan antidermatosis, kemopreventif, antikanker,  serta memiliki sifat fotoprotektif sehingga diyakini mampu menyerap sinar ultraviolet. Banyaknya jenis kandungan senyawa kimia tersebut, menjadikan kulit bawang merah dapat diolah menjadi makanan yang sehat dan tinggi gizi. Salah satu produk makanan yang dibuat dari kulit bawang merah adalah keripik. Pelatihan ini bertujuan untuk memperkenalkan produk keripik kulit bawang merah kepada ibu-ibu PKK di kelurahan Air Kuti Lubuklinggau Timur I. Metode pelaksanaan dalam pengabdian ini adalah pelatihan yang dimulai dari tahap sosialisasi, tahap pemberian pengetahuan, dan tahap pelatihan. Lokasi Pelaksanaan program PKM ini adalah di kelurahan Air Kuti, Kecamatan Lubuklinggau Timur 1, Kota Lubuklinggau Sumatera Selatan. Hasil dari kegiatan ini adalah: 1) ibu ibu PKK kelurahan Air Kuti setelah mengikuti pelatihan menjadi tau akan kandungan dalam kulit bawang merah, 2) Ibu ibu PKK kelurahan Air Kuti setelah mengikuti pelatihan menjadi bisa mengolah dan membuat kulit bawang merah menjadi kerikpik kulit bawang merah, 3) Bertambahnya variasi makanan, yaitu keripik kulit bawang merah dengan berbagai rasa pada industri rumah tangga di daerah Mitra

 

 

 

Author Biographies

Reny Dwi Riastuti, Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP PGRI Lubuk Linggau

 

 

Nopa Nopiyanti, Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP PGRI Lubuk Linggau

 

 

yulfi yulfi, Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris, STKIP PGRI Lubuk Linggau

 

 

Yuli Febrianti, Program Studi Pendidikan Biologi, STKIP PGRI Lubuk Linggau

 

 

Downloads

Published

2021-02-08

How to Cite

Dwi Riastuti, R., Nopiyanti, N. ., yulfi, yulfi, & Febrianti, Y. (2021). Pelatihan Pemanfaatan Kulit Bawang Merah Sebagai Keripik Untuk Menambah Nilai Ekonomi Masyarakat Keluruhan Air Kuti Kecamatan Lubuk Linggau I. JAMU : Jurnal Abdi Masyarakat UMUS, 1(02). https://doi.org/10.46772/jamu.v1i02.353

Issue

Section

Articles